Fenomena Saat Dubai Jadi Negeri di Atas Awan
Tak hanya hutan beton dan gurun pasir, Dubai juga punya fenomena unik. Dubai akan tertutupi kabut tebal, menjadikannya seolah Negeri di Atas Awan. Fenomena tersebut biasanya terjadi antara bulan September sampai November. Bisa dua kali sampai enam kali terjadi dan di pagi hari, kabut tebal menutupi wilayah Dubai.
![]() |
Fenomena Saat Dubai Jadi Negeri di Atas Awan |
Kabutnya muncul pada peralihan dari musim panas ke musim dingin. Jadi, udara yang dingin dan lembab dari malam hari masih terdapat sampai di siang hari. Sama seperti kabut-kabut yang muncul di pagi hari di daerah-daerah dingin, hanya saja bedanya di Dubai sangat tebal.
Bagi wisatawan yang kebetulan sedang berada di Dubai dan melihat kabut tebal di sana, maka bersyukurlah. Sebab, sulit tidak diprediksi kapan terjadinya kabut tebal tersebut.
CHERIA HALAL HOLIDAY
PELOPOR WISATA HALAL DUNIA 🌏
PELOPOR WISATA HALAL DUNIA 🌏
Info lebih lanjut :
WA. 0812 8359 7424
IG. @cheria holiday
www.cheria-travel.com
WA. 0812 8359 7424
IG. @cheria holiday
Berikut Artikel Terkait Mengenai Tempat Wisata & Hal Menarik Dubai :
- 5 Kuliner Khas Yang Patut Anda Coba Jika Di Dubai
- Atraksi Menarik The Dubai Fountain
- Dubai Miracle Garden Taman Bunga Terbesar Di Dunia
- Pertunjukan Menarik Di Burj Al-Arab Dubai
- Keindahan Pantai Palm Jumeirah Yang Terkenal Di Dunia
- Eksplorasi Uniknya Paket Tour Dubai
- Yuk Bareng-bareng Tour Ke Dubai
- Tour Wisata Seru Ski Dubai