Ternyata Ini Alasan Kenapa Harus Liburan ke Jepang
Si Negeri Sakura, Jepang memang memiliki pesona yang luar biasa. Liburan ke Jepang dengan nuansa halal nyatanya bisa dirasakan oleh banyak umat muslim didunia. Bagi kamu yang berencana ingin liburan ke Jepang namun masih kurang yakin, maka berikut beberapa alasan mengapa kamu harus liburan ke Jepang.
Kegiatan Seru saat Liburan ke Jepang
![]() |
Liburan ke Jepang |
Hayo ngaku, siapa disini yang mau merasakan liburan ke Jepang? Yup! Jepang harus masuk kedalam bucket wish nih! Karena alasan-alasan berikut bikin makin pengen melihat langsung keistimewaan negeri sakura. Ada banyak kegiatan seru disana yang harus Anda coba, dari mulai mengunjungi berbagai tempat wisata seru, mencicipi aneka kuliner halal nan lezat hingga mengabadikan momen selama di Jepang.
Budaya Jepang yang Masih Terjaga Sampai Sekarang
Meskipun Jepang sudah sangat Modern, tapi hal ini tidak merubah struktur budaya yang ada di Jepang. Budaya Jepang yang kental masih tetap dipegang kuat oleh masyarakatnya, contohnya ketika ada perayaan hari besar yaitu "Hanami" di mana ketika harus menggunakan pakaian tradisional "Kimono" selama perayaan berlangsung. Jadi, ngga ada tuh kata malu untuk melestarikan budaya sendiri.
Jadi, jangan heran saat Anda berjalan-jalan di Jepang dan momen perayaan tepat saat Anda liburan, Anda akan lihat banyak wanita berlalu lalang dengan pakaian tradisional Jepang ya. Hal ini biasa kok di Jepang. Bahkan ini bisa jadi momen bagus untuk Anda yang ingin merasakan menjadi "wanita Jepang".
Jepang yang tidak melupakan kulturnya ini adalah daya tarik tersendiri. Ditengah kemoderenan dan kecanggihan teknologi yang diciptakan oleh Jepang, mereka semakin menunjukkan keelokan budayanya. Perpaduan kultur inilah yang hanya bisa Anda temukan di Jepang.
![]() |
Kimono |
Jadi, jangan heran saat Anda berjalan-jalan di Jepang dan momen perayaan tepat saat Anda liburan, Anda akan lihat banyak wanita berlalu lalang dengan pakaian tradisional Jepang ya. Hal ini biasa kok di Jepang. Bahkan ini bisa jadi momen bagus untuk Anda yang ingin merasakan menjadi "wanita Jepang".
Jepang yang tidak melupakan kulturnya ini adalah daya tarik tersendiri. Ditengah kemoderenan dan kecanggihan teknologi yang diciptakan oleh Jepang, mereka semakin menunjukkan keelokan budayanya. Perpaduan kultur inilah yang hanya bisa Anda temukan di Jepang.
Surganya Kuliner Lezat
Tepatnya di Tokyo, kamu bisa nikmati kuliner lezat yang bakalan bikin bingung. Selain lezat, kuliner di Tokyo terkenal juga dengan bentuknya yang lucu-lucu, jadi beli karena lucu atau enak itu beda tipis ^^. Sebagai muslim, kita harus hati-hati nih ketika mau kuliner-an di Jepang. Alhamdulillah sekarang sudah mulai banyak, jadi bisa lebih mudah & ngga ragu lagi untuk kulineran. Selain di Tokyo, kamu juga bisa menemukan kulineran Halal di :
- Kyoto
- Osaka
- Nagoya
- Kobe (Hyogo)
![]() |
kuliner jepang |
Berburu kuliner halal di Jepang memang bisa menjadi tantangan tersendiri ya saat liburan ke negeri orang. Terlebih lagi fdi negara yang minoritas Muslim. Namun, Anda tak perlu khawatir, karena dengan berbekal membaca blog Cheria Halal Holiday, maka Anda bisa temukan berbagai info menarik seputar wisata muslim. Salah satunya saat liburan ke Jepang ini untuk menikmati aneka kulinernya.
Kuliner di Osaka
Jepang punya banyak pilihan makanan enak disana, salah satunya di Osaka. Makanan halal yang recommended ini bisa jadi pilihan kamu saat liburan ke Jepang nih!
Sudah pernah cobain okonomiyaki, eitsss tapi ini okonomiyaki asli lho! Di restoran ini, Anda bisa menikmati okonomiyaki dengan tambahan isi udang yang super segar. Udang yang masih segar ditambah ukurannya yang besar membuat Anda ketagihan menikmati seporsi okonomiyaki. Selain itu, sayuran yang digunakan juga sangat segar sehingga masih terasa renyah saat disantap. Campuran adonan tepung dan telur pada makanan ini juga sangat ringan sehingga kamu tak akan merasa terlalu kenyang. Pokoknya pas untuk mengisi perut kamu yang keroncongan deh!
Kuliner di Kyoto
- Ramen Gion Naritaya (Ramen)
![]() |
Ramen |
![]() |
ramen gion naritaya |
Berbicara soal ramen di Jepang pasti kamu khawatir kehalalannya bukan? Nah di restoran ini, kamu tak perlu khawatir. Ramen asli Jepang ini cocok untuk kamu yang ingin liburan ke Jepang namun tetap bisa makan enak nan halal. Di kedai ini, Anda bisa mencicipi ramen dengan topping ayam tapi tetap bercita rasa ramen otentik. Campuran pada kuah juga dijamin halal, sehingga banyak wisatawan muslim yang makan di kedai ramen ini.
Kuliner di Tokyo
Mau makan sushi tapi tetap halal saat liburan ke Jepang? Bisa kok! Di Tokyo juga ada banyak pilihan kuliner halal terutama sushi untuk wisatawan muslim. Sushi halal ini dijamin bikin kamu ketagihan. Rasa segar dari ikan dan seafood Jepang bikin kamu gak berhenti ngunyah deh! Mencari sushi yang enak dan halal bisa jadi perburuan seru di Jepang. Untuk itu, jangan lewatkan kesempatan saat menemukan kedai sushi halal di Jepang saat liburan bersama Cheria ya.
Selain makanan asli Jepang, kuliner halal di Negeri Sakura juga banyak, seperti menu bercitarasa Timur Tengah, menu asli Jepang yang sudah bersertifikat Halal, Pakistan, India bahkan masih banyak lagi. Lebih serunya lagi, kamu juga bisa menemukan toko swalayan yang sudah berlebel Halal di beberapa kota seperti :
- Hokkaido
- Osaka
- Tokyo
- Tochigi
- Gunma
- Saitama
- Chiba
- Kanagawa
- Nagoya
- Kobe (Hyogo)
- Fukuoka
- Niigata
Kamu bisa menemukan snack atau bahan baku masak yang sudah bersertifikat Halal, Masya Allah seneng banget ya bisa belanja dengan aman. So, ngga ada kata "Ragu" lagi untuk liburan ke Jepang kan ?
Semakin Banyak Masjid & Musholla yang Berdiri Kokoh
Alhamdulillah, muslim di Jepang terus mengalami peningkatan. Di mana negara ini minoritas muslim, Alhamdulillah perkembangan muslim terus meningkat dan terasa dukungannya mulai dari semakin banyak Restaurant Halal, supermarket Halal & Masjid serta Musholla.
- Aichi
- Chiba
- Ehime
- Fukuoka
- Gifu
- Gunma
- Hiroshima
- Hokkaido
- Hyogo
- Ibaraki
- Iwate
- Kanagawa
- Kyoto
- Miyagi
- Okayama
- Osaka
- Saitama
- Shizuoka
- Tochigi
- Tokushima
- Tokyo
- Toyama
Masjid Kobe
Masjid tertua sekaligus populer di Jepang ini hampir tak pernah sepi dari umat muslim lokal hingga wisatawan yang ingin melihat keindahannya. Masjid ini memiliki arsitektur yang unik, bukan bernuansa Jepang melainkan bernuansa India. Hal ini justru menjadi daya tarik wisatawan untuk melihat langsung kemegahan masjid ini.
Masjid Tokyo Camii
Bagi Anda yang berlibur ke Tokyo, yuk sempatkan untuk mengunjungi Masjid Camii ini. Masjid ini memiliki arsitektur bernuansa Turki yang sangat indah.Tak hanya arsitekturnya yang terinspirasi dari Turki, material yang digunakan juga didatangkan langsung dari Turki lho! Masjid Camii di Tokyo ini makin populer karena beberapa selebritas Indonesia menggelar akad nikah di masjid ini seperti Maia Estianti dan Syahrini.
Masjid Al Nour Islamic Center, Fukuoka
Masjid di Fukuoka ini adalah masjid pertama di Pulau Kyushu, Jepang. Masjid yang mampu menampung hingga 1000 jamaah ini dibangun pada tahun 2009. Walaupun terbilang belum terlalu lama, masjid ini cukup ramai diisi dengan ibadah hingga kegiatan-kegiatan keislaman lainnya, Bahkan dengan adanya masjid ini, penduduk Fukuoka makin banyak yang memeluk agama Islam.
![]() |
Masjid Kobe |
Masjid tertua sekaligus populer di Jepang ini hampir tak pernah sepi dari umat muslim lokal hingga wisatawan yang ingin melihat keindahannya. Masjid ini memiliki arsitektur yang unik, bukan bernuansa Jepang melainkan bernuansa India. Hal ini justru menjadi daya tarik wisatawan untuk melihat langsung kemegahan masjid ini.
Masjid Tokyo Camii
![]() |
Masjid Camii |
Bagi Anda yang berlibur ke Tokyo, yuk sempatkan untuk mengunjungi Masjid Camii ini. Masjid ini memiliki arsitektur bernuansa Turki yang sangat indah.Tak hanya arsitekturnya yang terinspirasi dari Turki, material yang digunakan juga didatangkan langsung dari Turki lho! Masjid Camii di Tokyo ini makin populer karena beberapa selebritas Indonesia menggelar akad nikah di masjid ini seperti Maia Estianti dan Syahrini.
Masjid Al Nour Islamic Center, Fukuoka
![]() |
Masjid Fukuoka |
Masjid di Fukuoka ini adalah masjid pertama di Pulau Kyushu, Jepang. Masjid yang mampu menampung hingga 1000 jamaah ini dibangun pada tahun 2009. Walaupun terbilang belum terlalu lama, masjid ini cukup ramai diisi dengan ibadah hingga kegiatan-kegiatan keislaman lainnya, Bahkan dengan adanya masjid ini, penduduk Fukuoka makin banyak yang memeluk agama Islam.
Surganya Toko Elektronik
Buat kamu pecinta & pemburu barang Elektronik, WAJIB banget sih dateng ke Jepang. Contohnya, kamu bisa berkunjung ke Akihabara. Karena kamu akan dimanjakan dengan bermacam-macam barang elektronik & gadget dengan harga barang yang miring, terlebih kalo kamu belanja barang elektronik di sini akan dapat Tax Free yang lumayan besar lhoo. Siap-siap kegoda deh kalo kamu datang ke sini !
Akihabara memang populer sebagai surganya elektronik hingg anime dan manga Jepang. Siapa sih yang gak tau kalau Jepang paling handal soal elektroniknya. Untuk itu, saat liburan ke Jepang, jangan lewatkan untuk mengunjungi Akihabara.
Jika Anda ingin mencai berbagai kebutuhan elektronik, mungkin di Toko Edion ini Anda temukan yang Anda cari. Toko ini menjual berbagai jenis handphone, DVD player, recorder, dll. Ada juga laptop, komputer yang canggih hingga kebutuhan rumah tangga seperti blender, coffee maker, dishwasher, dll. Pokoknya lengkap banget deh! Dari banyaknya toko elektronik, Toko Edion inilah yang paling mencolok dan populer. Tak pernah sepi dari pengunjung, toko serba eletronik ini cocok untuk Anda yang mencari kebutuhan elektronik Jepang dengan harga terbaik.
![]() |
Akihabara |
- Toko Edion, Akihabara, Jepang
![]() |
Toko Edion |
Jika Anda ingin mencai berbagai kebutuhan elektronik, mungkin di Toko Edion ini Anda temukan yang Anda cari. Toko ini menjual berbagai jenis handphone, DVD player, recorder, dll. Ada juga laptop, komputer yang canggih hingga kebutuhan rumah tangga seperti blender, coffee maker, dishwasher, dll. Pokoknya lengkap banget deh! Dari banyaknya toko elektronik, Toko Edion inilah yang paling mencolok dan populer. Tak pernah sepi dari pengunjung, toko serba eletronik ini cocok untuk Anda yang mencari kebutuhan elektronik Jepang dengan harga terbaik.
Keretanya Bagaikan Peluru
Yapss kereta Shinkansen yang memiliki bentuk & kecepatan seperti peluru ini, recommended untuk kamu coba kalo lagi berkunjung ke Jepang atau udah punya rencana ingin ke Jepang. Saking cepatnya, kereta ini hampir tidak pernah terlambat datang lhoo. Maka dari itu, tidak heran kalo disebut bahwa orang Jepang tidak suka kalo ada keterlambatan. Wuihhh canggih yaa semoga Indonesia dan negara lain juga bisa nih punya kereta seperti ini.
Nama shinkansen sendiri diambil dari kata "Shin" (baru) dan "Kansen" (jaringan rel). Jadi, nama shinkansen merujuk pada jalur kereta itu sendiri. Bentuknya yang khas yakni dengan moncongnya yang lancip, shinkansen memang sangat populer sebagai kereta super cepat. Desain moncong kereta itu juga yang membuat kecepatannya bisa sangat cepat dan terasa halus saat diatas kereta.
Jalur perjalanannya pun bervariasi hingga ke seluruh penjuru Jepang. Jadi, bagi Anda yang ingin merasakan serunya naik shinkansen, bisa dengan paket wisata Jepang di Cheria Halal Holiday. Anda pun tak perlu pusing-pusing mengatur perjalanan Anda dengan kereta cepat ini.
Rencanakan liburan Anda dari sekarang, karena liburan ngga usah pakai ribet !
Salam +Cheria Holiday, Jika berminat hubungi segera Travel Consultant kami.
![]() |
Shinkansen |
Nama shinkansen sendiri diambil dari kata "Shin" (baru) dan "Kansen" (jaringan rel). Jadi, nama shinkansen merujuk pada jalur kereta itu sendiri. Bentuknya yang khas yakni dengan moncongnya yang lancip, shinkansen memang sangat populer sebagai kereta super cepat. Desain moncong kereta itu juga yang membuat kecepatannya bisa sangat cepat dan terasa halus saat diatas kereta.
Jalur perjalanannya pun bervariasi hingga ke seluruh penjuru Jepang. Jadi, bagi Anda yang ingin merasakan serunya naik shinkansen, bisa dengan paket wisata Jepang di Cheria Halal Holiday. Anda pun tak perlu pusing-pusing mengatur perjalanan Anda dengan kereta cepat ini.
Rencanakan liburan Anda dari sekarang, karena liburan ngga usah pakai ribet !
Berikut Artikel Terkait Mengenai Tempat & Hal Menarik Jepang :
- Menikmati Musim Semi Di Jepang
- Festival Musim Panas Tokyo Di Jepang
- Kembang Api Di Festival Hanabi Jepang
- Makanan Favorit Orang Jepang Saat Musim Semi
- Nikmatnya Kuliner Musim Panas Di Jepang
- Rasakan Liburan Seru Musim Salju Di Jepang
- Fujiyama Gunung Keabadian Di Jepang
- Mengapa Wisatawan Dunia Memilih Berlibur Ke Jepang!!?
- Tour Musim Semi Di Jepang Bersama Cheria Wisata Yuk
- Serunya Piknik Saat Hanami Di Jepang
- Belajar Membuat Kerajinan Khas Jepang
- Kuliner Hangat Musim Dingin Di Jepang
- Festival Musim Dingin Di Jepang
- Beautiful Of Japan
- Destinasi Romantic Wisata Halal Jepang
- Kuliner Khas Musim Semi Di Jepang
- Obyek Wisata Favorit Musim Semi Jepang